Dari Bahan Baku Sampai Cara Pengolahan, Ini Tips Lengkap & Antigagal Membuat Risoles Untuk Pemula

By Virny Apriliyanty, Rabu, 17 Oktober 2018 | 13:15 WIB
Dari Bahan Baku Sampai Cara Pengolahan, Ini Tips Lengkap & Antigagal Membuat Risoles Untuk Pemula ()

Soalnya, makin tipis kulit kemungkinannya sobek jadi makin besar.

Kulit pun tidak akan kuat menampung isi risoles sehingga bisa bocor saat digoreng.

Penampilannya pun pasti jadi tak menggiurkan lagi.

Baca Juga : Cegah Kanker Paru-Paru yang Renggut Nyawa Istri Indro Warkop Dengan Makan 3 Siung Bawang Putih Tiap Hari

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.

2. Proses Pembuatan Isi

Ragout Risoles

Isian risoles bisa sangat beragam.

Bisa dari ragout, smoked beef dan mayo higga yang manis seperti pisang dan cokelat.

Nah, isian ragout biasanya paling disuka, tapi membuatnya tidaklah mudah.

Kalau tak tahu cara masak yang benar, ragout bisa-bisa gagal dibuat.