Baca Juga : Resep Membuat Creamy Pasta With Smoked Chicken, Dijamin Pasti Bikin Perut Kenyang
4. Untuk menghentikan proses pemasakannya, siram makaroni dengan air dingin.
Suhu makaroni akan menurun sehingga makaroni tidak lanjut mengembang.
5. Perciki minyak agar tidak makaroni tidak menempel satu sama lain.
Lebih baik lagi apabila minyaknya adalah minyak zaitun.
Nah, itulah cara yang bisa kita ikuti saat menyiapkan makaroni sebelum diolah jadi masakan lain.
Mudah diikuti, bukan?
Jangan lupa untuk langsung dicoba saat mengolah makaroni ya.
Baca Juga : Resep Masak Sup Sosis Makaroni, Pasta Juga Bisa Jadi Hidangan Sehat
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Dwi |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR