Kandungan lemaknya juga cukup sehingga daging akan lembut dan juicy.
Hal ini penting karena saat membuat bacem daging melalui dua proses pemasakan.
Yaitu merebus dan menggoreng.
Sehingga, kita harus memilih daging yang tepat supaya tidak hancur dan tetap nikmat setelah di masak.
Baca Juga : Wah, Paru Goreng Bumbu Bacem Pedas Ini Aromanya Menggugah Selera
Merebus Daging
Proses perebusan saat membuat bacem daging ini cukup unik.
Karena kita menggunakan air kelapa untuk air perebusannya.
Selain memiliki rasa yang gurih dan menyerap ke daging, air kelapa juga ampuh untuk mengempukkan daging.
Bumbu yang digunakan saat merebus juga cukup sederhana saja.
Artikel berlanjut setelah video berikut ini
Penulis | : | Dwi |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR