Sajiansedap.com - Bukan hanya sayur, ternyata mengkonsumsi buah tomat juga menghasilkan banyak manfaat kesehatan yang #sahabatbuah harus tahu.
Selain rasanya yang manis, rutin mengonsumsi buah tomat juga memiliki banyak manfaat kesehatan.
Mulai dari mengurangi kadar minyak pada wajah, buah tomat masih memiliki banyak manfaat kesehatan lainnya.
Baca Juga : Resep Membuat Makaroni Saus Tomat yang Pasti Jadi Olahan Pasta Terlezat Di Dunia
Termasuk dalam buah, tomat sering disangka dalam kategori sayur mayur.
Buah berwarna oranye atau merah ini dapat dikonsumsi dengan berbagai cara.
Seperti menjadi pelengkap masakan, dapat diolah menjadi saus, minuman segar dan dapat digunakan untuk bahan alami dalam kecantikan.
Begitu pula dengan kandungan-kandungan yang dimiliki.
Begitu beraneka ragam kandungan yang dimiliki buah ini memberikan nilai tambah untuk buah tomat ini, karena setiap kandungan dalam tomat memiliki manfaat yang berguna bagi tubuh.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Dwi |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR