4. Kocok putih telur dan garam sampai setengah mengembang. Tambahkan gula pasir halus sedikit-sedikit sambil dikocok sampai mengembang.
5. Masukkan sedikit-sedikit ke dalam campuran mentega sambil diaduk perlahan.
6. Tuang di loyang 30x10x4 cm yang dioles margarin dan dialas kertas roti. Tabur bahan taburan.
7. Oven 40 menit dengan suhu 180 derajat Celcius sampai matang.
Baca Juga : (Video) Resep Cake Tape Singkong Gula Palem Lembut Untuk Teman Ngeteh
Baca Juga : (Video) Resep New York Cheese Cake Untuk Momen Spesial Keluarga
Baca Juga : Resep Pancake Havermut Saus Brokoli Enak Ini Bikin Perut Kenyang Dan Pasti Sehat
Baca Juga : Resep Cake Cokelat Kukus Yang Lembut Ini Enaknya Bikin Mabuk Kepayang
Baca Juga : Resep Potato Fish Cake Enak Ini Bisa Praktis Dibuat Dengan 5 Bahan Saja
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR