SajianSedap.com - Ramadan sudah di depan mata, sehingga umat Muslim diseluruh dunia sudah bersiap menjalankan Ibadah sebulan penuh.
Tak hanya itu saja, para pelaku bisnis kuliner pun berlomba menghadirkan menu berbuka puasa yang enak dan lezat.
Begitu juga yang dilakukan oleh sejumlah hotel di Tanah Air.
Tentunya untuk memberikan kenyamanan dan fasilitas berbeda, sejumlah hotel menyiapkan menu yang tampail menggugah selera.
Seperti yang dilakukan The Square Restaurant dari Novotel Tangerang.
Di Restoran ini, para tamu hotel dan pelanggan dapat dimanjakan dengan beragam jenis kuliner khas Timur Tengah.
Seperti apa hidangannya?
Baca Juga : Dapatkan Liburan Gratis ke Bangkok dan Malang dengan Upload Foto Olahan Quaker Oats
KOMENTAR