Tomat dapat menyebabkan komplikasi pada beberapa orang.
Beberapa masalah yang disebabkan oleh tomat dapat mencakup refluks asam, efek intoleransi, nyeri otot, dll.
Bahkan daun pada tanaman tomat bisa menjadi tidak aman.
Baca Juga : Gara-gara Durian, 550 Orang Dievakuasi dan Pemadam Kebakaran pun Datang! #SahabatBuah Tak Habis Pikir!
Dalam jumlah besar, dapat menyebabkan muntah, pusing, sakit kepala, dan, dalam kasus yang parah, bahkan kematian.
Berikut ini dampak negatif jika konsumsi tomat secara berlebihan.
1. Nyeri tubuh
Ketika sistem kekebalan dalam tubuh bereaksi terhadap protein dalam tomat, suatu senyawa yang disebut histamin dilepaskan ke dalam jaringan.
Senyawa ini dapat menyebabkan bengkak dan nyeri sendi.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
5 Rekomendasi Oleh-oleh Khas Jogja Serba Minuman, Dijamin Otentik dan Enak Banget
Source | : | Nakita.id |
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR