Karena Lala, pengasuh Rafathar, sudah pulang kampung, jadilah Nagita yang mengurus Rafathar.
Dengan sabar, Ia menyuapi anaknya pada pagi buta.
Di sampingnya, Mama Rieta sesekali menggodanya dengan mengatakan kalau besok sudah lebaran dan Rafathar malah sahur.
Artikel berlanjut setelah video berikut ini
Kemudian di sampingnya terdapat fotonya bersama Rafathar dan saudaranya yang lain.
Di situlah warganet melihat mata Mama Rieta yang sembab.
Di ujung matanya juga terdapat airmata yang belum kering.
Baca Juga: Tiup Kue Ultah Bareng Mama Rieta, Sosok Ayah Tiri Nagita Slavina Akhirnya Muncul di Depan Publik
Source | : | |
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
KOMENTAR