Dilansir dari Kompas.com, dikatakan Jane, pada awalnya Audy adalah salah satu fans berat Iko.
Namun, entah bagaimana, dari laporan yang diterima Jane, lama-lama Audy kian dekat dengan Iko.
Puncaknya, ketika Audy berulang tahun, segalanya seolah kian jelas bagi Jane.
"Pas dia ulang tahun bayak Tweet yang ngucapin 'Selamat ulang tahun, semoga langgeng sama Si Ciaaat'. Dia sih digituin malah kayak yang kesenengan," kata Jane.
Ketika dikonfirmasi oleh para peliput, melalui telepon genggamnya Iko pun membantahnya.
Ia menyebut kalau Audy tidak merebutnya dari siapapun.
Artikel berlanjut setelah video berikut ini
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
KOMENTAR