Dengan begini, kita tidak perlu repot-repot menahan blender saat blender tersebut digunakan.
Pada acara ini, Chef Livianca Venaessa turut membuktikan keunggulan blender CosmosBlenz dengan membuat smoothies dan granola.
Hanya dalam waktu singkat, blender CosmosBlenz ini bisa menghaluskan bahan-bahan smoothies seperti potongan pisang beku, susu, plain yoghurt, dan buah naga.
Selama proses memblender smoothies, Chef Livianca pun bisa membuat granola.
Jadi ketika smoothies sudah lembut, granola pun sudah siap untuk dimakan juga!
Praktis banget, kan?
Blender Cosmos CB-812 G berteknologi BLENZ, adalah blender dengan teknologi canggih yang hadir untuk membantu peran ibu sebagai pahlawan bagi keluarganya.
5 Rekomendasi Oleh-oleh Khas Jogja Serba Minuman, Dijamin Otentik dan Enak Banget
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
KOMENTAR