SajianSedap.com - Menjaga kebersamaan keluarga bisa dilakukan dengan piknik bersama.
Penting untuk tetap menjaga kandungan nutrisi pada makanan yang akan kita konsumsi.
Kesehatan dan fisik yang prima sudah menjadi hal krusial yang harus diperhatikan, karena kegiatan outdoor pasti membutuhkan banyak sekali energi.
Bicara soal energi, pada dasarnya energi yang dihasilkan oleh tubuh kita tergantung dengan asupan makanan yang kita konsumsi apakah cukup berkualitas atau tidak, sehat atau tidak.
Makanan merupakan sumber energi utama yang tubuh butuhkan.
Maka dari itu, sangat penting bagi kita untuk tetap menjaga kandungan nutrisi pada makanan yang kita konsumsi.
Berikut adalah daftar menu praktis yang mudah diolah untuk Anda yang gemar melakukan kegiatan piknik di gunung maupun di pinggir pantai.
Supaya pilihan tidak hanya jatuh pada mie instan.
Baca Juga: [KITCHENESIA.COM] Going Gado-gado! Easy Recipe for Indonesia’s Very Own Salad
KOMENTAR