1. Makanan yang banyak mengandung garam
Garam dipercaya dapat membuat perut kembung dan hal itu akan semakin parah saat mensturasi.
Beberapa hormon yang aktif saat datang bulan memiliki fungsi menampung air di dalam tubuh sehingga perut kita akan jadi lebih sensitif dan mudah kembung.
Hal ini tentu akan menyebabkan kita jadi makin tidak nyaman.
Baca Juga: Dinilai Sombong, Rahasia Dapur Penyanyi Dangdut Ini Terbongkar, Cerai Diam-diam Hingga Hidup Susah!
2. Air Kelapa
Sama seperi garam, air kelapa juga dapat menyebabkan kembung berlebihan saat datang bulan.
Akibatnya, tubuh akan sangat tidak nyaman.
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR