Kanal YouTube tersebut tampak menampilkan rentetan Instagram Story milik akun @mzyadiee.
Dalam salah satu video tampak Puteri bersama beberapa temannya sedang berada di dalam mobil yang hendak menuju kediaman sang selir.
Dalam percakapan tersebut, terdengar Puteri berseloroh angkuh tentang rumahnya yang disebut residence, bukan apartemen.
Baca Juga: Meninggal Dunia dalam Keadaan Tertidur, Cecep Reza Sempat Ingin Makan Ini Untuk Terakhir Kali
"Kalau yang buka otomatis gini residence ya, bukan apartemen. Kalau yang dibukain sama satpam, apartemen."
"Kalau yang nggak ada satpamnya, rusunawa," ujar perempuan yang diduga selir Ari Askhara yang kemudian ditertawakan teman-temannya.
Source | : | pop.grid.id |
Penulis | : | Siti Afifah |
Editor | : | Siti Afifah |
KOMENTAR