3. Masker wajah
Campurkan parutan parutan biji alpukat dengan air dan oleskan ke wajah Anda.
Jangan lupa untuk menghindari area sekitar mata.
Setelah 15 menit, bersihkan wajah dan oleskan krim pelembab.
Baca Juga: Pasti Menyesal Seumur Hidup karena Tak Suka Makan Sayuran ini, Ternyata Bisa Cegah Kanker Mematikan
4. Pembilas rambut
Rebuslah air dalam panci dan masukkan parutan biji alpukat.
Rebus air pada suhu rendah selama 30 menit.
Saring rebusan itu dan gunakanlah airnya untuk untuk membilas rambut Anda setelah keramas dengan shampo
Source | : | Tribunnews.com |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR