Pantas Sering Dijadikan Ramuan, Ternyata Daun kelor Bisa Cegah Penyakit Mematikan Ini! Wajib Dikonsumsi
SajianSedap.com - Ramuan tradisional Indonesia memang beragam.
Satu di antaranya adalah ramuan yang memakai bahan dasar daun kelor.
Meski di sisi lain, daun kelor sering digunakan dalam ritual.
Secara ilmiah, manfaat daun kelor ternyata juga sudah banyak diteliti.
Daun kelor adalah dedaunan yang kerap digunakan dalam obat-obatan tradisional.
Baca Juga: Urap, The Javanese Salad That Is Flavorful and Nutrient-Rich
Daun yang juga disebut moringa ini dipercaya dapat membantu menjaga kadar gula darah serta memiliki kandungan antioksidan tinggi.
Beberapa penelitian menyebutkan, daun yang satu ini bisa memberikan berbagai manfaat kesehatan, seperti berikut ini!
Source | : | batam.tribunnews.com |
Penulis | : | Siti Afifah |
Editor | : | Siti Afifah |
KOMENTAR