Sebagai informasi, Rizky Febian sendiri sempat ingin mengasuh adik sambungnya.
Namun, keinginan sulung dari Sule tersebut ditolak keras Teddy.
Teddy disebut tetap ingin mengurus anaknya dengan mendiang Lina.
Putri Teddy Tak Dapat Warisan
Bayi Teddy Pardiyana dipastikan tidak akan mendapat harta warisan dari sang ibu, Lina Jubaedah.
Harta Lina Jubaedah yang mencapai Rp 10 miliar itu hanya akan jatuh pada anak-anak dari pernikahannya dengan komedian Sule.
Kuasa hukum Lina, Abdurrahman membeber alasan bayi Teddy tak dapat warisan Lina.
Menurut kuasa hukum yang menangani perceraian Lina dan Sule, anak Teddy tak masuk ke ahli waris Lina.
Dalam surat wasiat dikatakan yang menjadi ahli waris adalah anak-anaknya dari pernikahan dengan Sule.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR