Menjanda 12 Tahun, Ikke Nurjanah Bocorkan Sosok Calon Suami Sampai Rela Hengkang Jadi Penyanyi Dangdut
Sajiansedap.com - Ikke Nurjanah sudah lama melintang di industri musik dangdut Indonesia.
Hingga kini, Ikke Nurjanah diketahui masih eksis sebagai penyanyi dangdut loh.
Ikke Nurjanah diketahui menikah oleh Aldi Bragi pada 16 Oktober 1998.
Namun, pernikahan keduanya hanya bertahan 9 tahun saja.
Dari pernikahan itu, Ikke dan Aldi memiliki seorang anak yang bernama Siti Pihar Tanjung Junaerti.
Kini mantan istri dari Aldi Bragi ini lebih menyukai kesendiriannya.
Ikke Nurjanah rupanya masih betah menyandang status janda selama 12 tahun, pasca bercerai dengan musisi Aldi Bragi pada 3 April 2007 lalu.
Tetapi, kali ini Ikke mengaku sudah membuka hati.
Source | : | SajianSedap.com |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR