Pasalnya, mereka jarang sekali bisa berkumpul dan menghabiskan waktu bersama keluarga secara utuh.
Baca Juga: Jarang Diterpa Isu Tak Sedap, Kini Shireen Sungkar Bawa Kabar Duka: 'Aku Kista Lagi'
Curahan hati tersebut diungkapkan Shireen dan Zaskia ketika menjadi bintang tamu tayangan 'OKAY BOS' edisi (28/8/2019) kemarin.
Raffi bertanya pada Shireen dan Zaskia tentang hal yang belum bisa dilakukan untuk kedua orangtua mereka.
"Kayak ngebahagiain orangtuanya kayak belum maksimal, terutama hal kecil, waktu susah banget, jadi kebetulan papa tinggalnya di luar kota.
Jadi kadang kangen, di rumah sedih aja, nangis, apalagi denger kabar papa sakit, terus jauh," kata Zaskia Sungkar.
Istri Irwansyah ini menyinggung perasaan berdosa terhadap sang ayah ketika tidak dapat meluangkan waktu karena kesibukan lain.
"Berapa lama sih, kita punya waktu buat orangtua, sementara waktu kita kecil luar biasa banget, 24 jam buat kita," sambungnya.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR