Hasil dari lelang keperawanannya itu akan didonasikan kepada pejuang Covid-19 dan siapapun yang terimbas.
Berikut informasi yang dituliskan di akun Instagram-nya, pada Rabu (20/5/2020) malam.
Bismillah LELANG KEPERAWANAN
Keputusan yang cukup berat dalam hidupku,mungkin sebagian dari kalian teman temanku memahami ini. Tapi aku sudah memutuskan dengan bulat untuk mengalang dana, semoga kalian bisa ambil positivenya.
start 2000.000.000.
Dalam unggahannya tersebut, Sarah Salsabila, juga memuat video berdurasi 59 detik.
Tampak ia mengenakan pakaian hitam dan menjelaskan keinginannya untuk melelang keperawanannya.
Artikel berlanjut setelah video berikut ini.
KOMENTAR