Uang saya hanya cukup untuk makan, dan itu sangat menakutkan," cerita Shane.
Beruntung ia mulai bisa bangkit dan kembali ke dunia tarik suara yang membesarkan namanya.
Kini Shane kembali aktif bersama Westlife dan mereguk popularitas yang sempat dirasakannya tahun 90-an silam.
Karir Bernyanyi Westlife
Grup yang awalnya beranggotakan 5 orang pemuda asal Irlandia ini memang sempat jadi sensasi musik dunia.
Di era 90-an, Westlife digemari banyak orang, terutama remaja-remaja putri di seluruh dunia.
Melansir Kompas.com, bahkan pada konser mereka yang digelar di BSD, Tangerang, Selasa (6/8/2019) dan Rabu (7/8/2019) lalu, masih banyak penggemar yang rela merogoh kocek dalam-dalam untuk melihat mereka tampil.
Artikel Berlanjut Setelah Video di Bawah Ini :
Source | : | GridPop |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR