Enggak Perlu Pakai Catokan, Rambut Dijamin Lurus Seketika dengan Dua Bahan Alami Ini!
SajianSedap.com - Ingin memiliki rambut lurus maupun bervolume sekarang sangat mudah.
Cuma dengan catokan, rambut yang ikal bisa menjadi lurus seketika.
Selain itu catokan digunakan agar rambut terlihat lebih rapi dan mudah ditata.
Selain dengan catokan, banyak wanita yang pergi ke salon untuk rebonding atau smoothing demi rambut yang lurus.
Namun, meluruskan rambut dengan catokan dan bahan-bahan kimia seperti yang dilakukan di salon pun bisa memberi efek samping.
Kalau tidak dirawat secara rutin, rambut yang sudah diluruskan dengan bahan kimia tadi bisa menjadi rusak, kering, bercabang, dan mudah patah.
Nah, sekarang menginginkan rambut lebih lurus, lembut dan mudah diatur tanpa harus pergi ke salon juga bisa, lho!
Agar rambut tak alami kerusakan, Anda bisa memanfaatkan bahan-bahan alami.
Penulis | : | Rafida Ulfa |
Editor | : | Rafida Ulfa |
KOMENTAR