3. Memanfaatkan Teknologi
Kita pastinya memiliki panci presto di rumah.
Kalau selama ini panci tersebut hanya disimpan, nah, sekaranglah saatnya kita gunakan.
Jika biasanya kita merebus daging 2 jam secara manual, bisa hanya 30 menit jika dilakukan di dalam panci presto.
Jadi cukup singkat banget untuk memasaknya dan gas pun tidak terbuang terlalu banyak.
4. Potong Bahan Lebih Tips
Memotong daging lebih kecil jelas saja akan membuat masakan lebih cepat matang.
Sehingga kita tak perlu menghabiskan gas lebih banyak hanya untuk mengempukkan daging.
5. Lebih Kreatif Saat Memasak
Kalau mau membuat semur atau rendang, ataupun masakan yang butuh waktu mematangkan lebih lama, cobalah untuk memasaknya dalam 3 porsi.
Artikel berlanjut setelah video berikut ini.
Penulis | : | Rafida Ulfa |
Editor | : | Rafida Ulfa |
KOMENTAR