Enggak Nyangka, Cuma Makan Nasi yang Disimpan Dalam Kulkas Selama 12 Jam, Ternyata Bisa Jadi Solusi Diet Alami! Begini Kata Ahli
SajianSedap.com - Belakangan, nasi dianggap sebagai makanan yang kurang menyehatkan bag tubuh.
Padahal, selama ini orang Indonesia tentu saja tak bisa dipisahkan dari nasi.
Makin enak lauknya, konsumsi nasi putih jadi makin banyak.
Namun belakangan, ada yang bilang, nasi tinggi kalori sehingga membuat tubuh jadi gemuk.
Ada juga yang bilang kalau nasi menjadi penyebab penyakit diabetes nomor satu.
Baca Juga: Delicious Ayam Tumis Tomat Hijau, Simple Dish Ready in 20 Minutes
Baca Juga: Comforting Soto Mie Daging, Weeknight Soup That Will Feed a Crowd
Tapi, tahukah Anda kalau ada fakta yang menyebutkan konsumsi nasi dalam keadaan dingin jauh lebih sehat untuk tubuh?
Benarkah hal itu?
Source | : | Tribunstyle.com |
Penulis | : | Siti Afifah |
Editor | : | Siti Afifah |
KOMENTAR