3. Membumbui Masakan di Dalam Wajan Antilengket
Jangan membumbui masakan saat di dalam wajan antilengket.
Membumbui akan menggores dan merusak lapisan wajan antilengket.
4. Mencuci dengan Sabut Kasar
Setelah wajan antilengket digunakan, sebaiknya langsung dibersihkan menggunakan busa halus.
Jangan pernah membersihkannya dengan sabut kasar karena bisa menggoreng lapisan antilengketnya, ya.
Lalu bagaimana kalau ada kerak yang sulit lepas dan dibersihkan?
Baca Juga: Tips Membuat Telur Ceplok agar Tidak Gampang Nempel di Wajan, Ternyata Semudah ini
Coba rendam dulu wajan antilengket dalam air, dijamin kerak itu akan jadi lembut dan mudah dibersihkan.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR