Mengurangi Risiko Kolesterol
Manfaat lain dari ketan hitam adalah mengurangi risiko kolesterol.
Biji memiliki kandungan yang dapat membersihkan kolesterol dalam darah.
Selain itu, biji ini juga mengandung zat besi yang cukup tinggi.
Baca Juga: Lagi VIRAL! Motif Unik dan Menarik dari Marble Cake Cuma Bisa Didapat Di Sini, Segera Coba Di Rumah!
Bahkan mencapai 15,52 ppm (part per million) yang artinya ada 15% kandungan zar besi dalam satu juta butir beras ketan hitam.
Dengan demikian, ketan hitam juga baik untuk penderita anemia.
Namun, fungsi biji yang satu ini memiliki syarat konsumsi.
Tidak boleh menggunakan santan untuk mendapatkan manfaat baik dari ketan hitam.
Bisa Bikin Awet Muda
Ketan hitam mengandung zar antioksidan yang bernama antosianin.
Zat antioksidan ini sangat baik untuk menjaga kondisi kulit.
Dengan mengonsumsi biji ini baik dalam bentuk sari atau makanan padat, dijamin kulit akan lebih kencang dan terlihat awet muda.
Selain itu, ketan hitam juga bisa digunakan sebagai toner atau pembersih wajah alami.
Caranya adalah cuci segenggam beras ketan hitam di air sebanyak 300 ml.
Lalu, gunakan air cucian beras ketan hitam tersebut sebagai toner alami.
Dijamin kulit akan lebih halus, segar, dan tidak berminyak.
Wah, tidak disangka banyak sekali, ya, manfaat ketan hitam.
Bisa dimulai untuk dipraktekkan agar mendapatkan kulit yang lebih cerah dan awet muda, nih.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR