Bumbu Halus:
3 butir kemiri, sangrai
7 butir bawang merah
4 siung bawang putih
2 cm jahe
1/2 sendok teh ketumbar
Cara Membuat Daging Bakar Taoco Manis:
1. Tumis bumbu halus, daun salam, lengkuas, dan taoco sampai harum.
2. Masukkan daging. Aduk sampai berubah warna.
3. Bubuhi kecap manis, garam, merica, dan gula. Aduk rata.
4. Tuang santan. Aduk rata. Masak sambil sesekali diaduk sampai matang dan meresap.
5. Bakar di atas pan bergelombang sambil diolesi sisa bumbu sampai harum.
Baca Juga: Resep Sop Daging Lobak Bakso Sapi Enak Ini Bisa Dibuat Dengan 5 Langkah Jitu Ini
Baca Juga: Resep Ayam Bakar Klaten Enak Ini Kenikmatannya Meresap Sampai Ke Daging
Baca Juga: Cara Membedakan Bakso Sapi dan Babi Cuma dari Tampilannya, Jangan Mau Ditipu Pedagang!
Baca Juga: Resep Daging Bakar Kalasan Enak, Olahan Daging Lezat yang Sangat Menggoda
Baca Juga: Resep Sapo Daging Sukiyaki Enak, Menu Chinese Food yang Tidak Sulit Dibuat
Penulis | : | Robert Christianto |
Editor | : | Dwi |
KOMENTAR