Tingkatkan kalori dengan mengonsumsi sayur dan buah bersama biji-bijian, kacang-kacangan, sampai daging tanpa lemak, ikan yang kaya lemak sehat, dll.
Hal yang tak kalah penting, tetap pertahankan kebiasaan aktif bergerak dan rutin berolahraga. Kedua kebiasaan ini baik untuk menjaga kesehatan secara keseluruhan ketimbang malas bergerak.
Baca Juga: Resep Sup Jamur Sayur Enak, Menu Makan Malam Hangat yang Anti Repot
2. Metabolisme cepat
Dr. Larry Cheskin menyebut, beberapa orang yang sudah makan banyak tapi badannya tetap kurus bisa dipengaruhi faktor biologis metabolisme cepat.
Menurut Cheskin, metabolisme yang cepat dapat membuat tubuh memiliki jaringan tanpa lemak, atau punya massa otot lebih banyak.
Pemilik metabolisme cepat ini juga cenderung lebih gampang membakar kalori ketimbang orang dengan jenis metabolisme normal atau lambat.
Untuk mengimbanginya, ia menyarankan agar pemilik metabolisme cepat bisa memodifikasi pola makan dengan menambah asupan tinggi kalori yang sehat.
Artikel Berlanjut Setelah Video di Bawah ini :
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | tribunnews |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR