SajianSedap.com - Resep Mocktail Jeruk yang enak ini punya kesegaran tak biasa.
Bahkan kesegaran dari Resep Mocktail Jeruk dalam setiap tegukan.
Cukup 10 menit saja, langsung kreasikan Resep Mocktail Jeruk jadi minuman favorit keluarga.
Baca Juga: Resep Soursop Coconut Drink Enak, Minuman Segar Ini Bisa Kita Buat Dengan Sedikit Bahan
Waktu: 10 Menit
Sajian: 3 Gelas
Bahan:
2 buah jeruk sunkis, kupas, buang serat-serat putihnya, potong, keluarkan biji
2 buah jeruk limau, ambil airnya
1 buah jeruk nipis, potong-potong kotak kecil
6 lembar daun mint
100 ml sirop vanila
600-700 ml sparkling water
Cara Membuat Mocktail Jeruk:
1. Masukkan potongan jeruk, air jeruk limau, dan es batu ke dalam blender. Proses hingga benar-benar lembut.
2. Tambahkan daun mint yang disobek-sobek, potongan jeruk sambil ditekan-tekan. Tuangkan sparkling water dingin.
Baca Juga: Resep Squash Buah Enak Dan Segar Ini Sukses Bikin Mood Oke Lagi
Baca Juga: Resep Es Blewah Markisa Melon Enak Dan Segar Ini Pasti Langsung Jadi Minuman Primadona
Baca Juga: Resep Sop Buah Leci Enak, Minuman Dengan Perpaduan Buah yang Menyegarkan
Baca Juga: Resep Ice Tea Melon Jeli Enak, Olahan Es Teh yang Begitu Istimewa
KOMENTAR