Kontras dengan sosoknya yang bertubuh kekar, mendiang Hercules ternyata dikenal sebagai seorang family man.
Meski dirinya tahu menderita penyakit mematikan, Agung tetap berjualan usaha bakso yang ia dirikan.
Kepergian sang suami juga membuat sang istri begitu kehilangan.
Istri Baper Melihat Benda ini
Diketahui beberapa kali Mira Rahayu mengenang sosok almarhum lewat akun Instagramnya.
Mulai mengunggah foto lawas Agung Hercules hingga tulisan tentang sosok almarhum yang begitu membekas.
Mira Rahayu juga pernah menemukan peninggalan tak ternilai Agung Hercules.
Peninggalan itu berupa kaset saat Agung Hercules masih merintis karier sebagai pedangdut.
Ada dua kaset yang masih disimpan keluarga almarhum sampai sekarang.
Penulis | : | Rafida Ulfa |
Editor | : | Rafida Ulfa |
KOMENTAR