5. Disimpan dalam Toples Ketika Masih Hangat
Jangan pernah menyimpan ikan asin ke dalam toples kalau masih hangat, apalagi masih panas.
Hal tersebut bisa membuat ikan asin lembek lantaran uap panas di sekitarnya.
Sebaiknya, simpan ikan asin yang telah digoreng ke dalam toples setelah benar-benar telah dingin.
Jangan pernah menyimpan ikan asin yang masih hangat, apalagi masih dalam keadaan panas.
Nah, jangan ulangi kesalahan itu lagi ya Sase Lovers!
Baca Juga: Jadi Favorit! Stop Makan Ikan Asin Terlalu Sering, Efeknya Bisa jadi Malapetaka Bagi Tubuh
KOMENTAR