1. Menggunakan microwave
Menurut Becky Rapinchuk, pendiri Clean Mama, salah satu cara membersihkan spons cuci piring adalah dengan menggunakan microwave.
Cara ini menurutnya cepat namun efisien.
Pertama, cuci dan bilas spons untuk menghilangkan sisa-sisa makanan yang menempel.
Rendam di dalam air.
Lalu masukkan ke dalam microwave dan panaskan dalam suhu tinggi selama satu menit.
Akan tetapi, hati-hati dengan risiko spons terbakar, sehingga perhatikan dengan baik.
Setelah itu, diamkan spons hingga dingin sebelum kembali digunakan.
2. Menggunakan cuka
Cara lain yang bisa dilakukan adalah membersihkan spons cuci piring dengan cuka
KOMENTAR