Cuma 5 Menit, Begini Cara Membersihkan Kerang Hijau ala Restoran Seafood! Bersih Tuntas dari Pasir dan Bau Amis

By Sera B, Sabtu, 14 November 2020 | 10:30 WIB
Begini cara membersihkan kerang dari pasir dan bau amis. (Tribun Lampung - Tribunnews.com)

Cuma 5 Menit, Begini Cara Membersihkan Kerang Hijau ala Restoran Seafood! Bersih Tuntas dari Pasir dan Bau Amis

Sajiansedap.com - Walaupun murah dan lezat, teryata mengolah kerang cukup menyusahkan lo, Saselovers.

Sebagai hewan yang hidup di sepanjang bibir pantai, pasir cukup melekat lengket pada tubuh kerang hijau dan kerang dara.

Alhasil, membersihkan kerang dari pasir cukup menghabiskan tenaga dan waktu.

Baca Juga: Jangan Sampai Menyesal Belakangan, Perhatikan Ciri-ciri ini Sebelum Membeli Kerang di Pasar, Catat ya!

Baca Juga: Jadi Favorit, Ahli Sebut Kerang Hijau dengan Ciri Ini Tak Boleh Dikonsumsi Karena Efeknya Mengerikan, Yakin Masih Mau Makan?

Selain itu, bau amis kerang masih tercium walaupun sudah dimasak.

Jangan khawatir, Chef Agung Budiharto dari The Grove Suites by Aston memberikan tips membersihkan kerang dari pasir dan bau amis.

Cara ini hanya menghabiskan waktu lima menit, dan siapapun bisa melakukannya di rumah.

Yuk, simak caranya!