Manfaat Mengkonsumsi Kentang Dengan Kulit
1. Pencernaan
kulit kentang bisa jadi obat masalah pencernaan
Mengonsumsi kentang dan sekaligus kulitnya bagus untuk pencernaan.
Baca Juga: Resep Kentang Tumis Saus Tiram Enak Ini Layak Jadi Menu Pelengkap Spesial Di Akhir Pekan
Baca Juga: Resep Bakwan Kentang Sayur Enak, Kreasi Bakwan Spesial Untuk Lengkapi Menu Makan Malam
Pasalnya kulit kentang kaya akan serat.
Sumber serat di kulit kentang lima kali lebih tinggi dibandingkan satu ons daging kentang.
Nah, serat inilah yang bermanfaat bagi pencernaan tubuh.
Sehingga jika mengonsumsi kentang dengan kulitnya akan menghindari masalah pencernaan salah satunya sembelit.
Source | : | Sajian Sedap,gRID |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR