Belum lagi bila pasangannya tidak mau diceraikan sehingga menimbulkan drama berkepanjangan bahkan sampai membawa Nikita berurusan dengan kasus pidana.
Bintang film Nenek Gayung ini mengaku tak masalah jika memang dia harus hidup seperti sekarang, tanpa perlu menikah lagi.
Baginya kasih sayang untuk anak-anaknya adalah sesuatu yang kini tak ingin dia bagi dengan siapapun.
"Gue lagi demen jadi freelance," ucap Nikita sambil tertawa.
Artikel Telah Ditayangkan di star.grid.id dengan Judul, Bagai Pinang Dibelah Dua, Kecantikan Kakak Nikita Mirzani Tak Pernah Tersorot Kamera, Wanita Berhijab Ini Disebut Mirip Nyai: Soleha
Source | : | GridStar.ID |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR