"Terus, 'Ya udah Teh (merujuk pada manajer Raffi), gaji Merry', 'Enggak saya enggak butuh gaji kamu, tapi kalau nanti kamu keluar naikin gaji saya ya', aku bilang gitu," ungkap Merry saat itu.
"Saya enggak minta gaji, sama bos suruh minta, cuma saya enggak mau," tambah Merry.
Dan ya selama hampir 3 bulan Raffi ditahan, Merry pun memilih untuk kerja serabutan sembari menunggu sang bos kembali.
"Akhirnya saya di waktu luang ikut teman ngerjain iklan, ngerjain sinetron buat nyambung hidup," pungkasnya.
Source | : | Grid.ID,YouTube |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR