1. Daun Sirih
Ramuan obat tradisional warisan nenek moyang yang pertama adalah daun sirih atau piper betle.
Daun sirih merupakan tanaman asli Indonesia yang memiliki kandungan minyak atsiri, seskuiterpen, pati, diatase, gula, zar samak dan kavikol mempunyai manfaat dalam mematikan kuman, memiliki kandungan antioksidan dan anti jamur.
Adapun tanaman daun sirih ini bermanfaat untuk menghilangkan Keputihan pada organ kewanitaan Anda.
Cara alami mengatasi keputihan dengan daun sirih adalah, ambil sepuluh helai daun sirih yang telah dibersihkan.
Baca Juga: 6 Makanan untuk Obat Sakit Kepala yang Tidak Bikin Pusing, Selalu Ada Di Dapur dan Kulkas
Kemudian direbus dengan dua liter air selama 5 menit, tunggu air rebusan daun sirih hangat.
Air rebusan daun sirih itu digunakan untuk membasuk area kewanitaan secara teratur seminggu tiga kali.
2. Daun Kemangi
Daun kemangi mengandung antibiotik alami yang mampu membunuh kuman penyebab keputihan.
Bahkan, sumber mengklaim rajin makan daun kemangi merupakan obat alami dari penyakit paling banyak ditemukan pada miss v ini.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Cara Ampuh Hilangkan Noda Kuning pada Dudukan Toilet Cuma Pakai 3 Bahan Dapur Ini
KOMENTAR