Rela Dipoligami
Diketahui sebelumnya bahwa Fitri Carlina dinikahi Hendra Sumendap pada tahun 2014.
Setelah menikah, Fitri memang lebih fokus untuk mengurus rumah tangganya.
Namun, ada masalah yang sampai membuat pedangdut kelahiran 1987 ini bercucuran air mata.
Ya, enam tahun menikah, Fitri Carlina dan Hendra Sumendap masih belum mendapatkan momongan.
Hal ini membuat rumah tangga Fitri Carlina dan Hendra Sumendap sempat ramai dibicarakan.
Oleh karena itu, Fitri meminta suaminya untuk menikah lagi.
Karena merasa terpuruk, sang biduan meminta suaminya poligami.
Pasalnya, dirinya seolah tak punya harapan lagi bisa mempunyai anak.
KOMENTAR