Bahan Alami untuk Atasi Ruam Popok
Jangan disepelekan, ibu-ibu harus berhati-hati jika Si Kecil sering mengalami ruam popok.
Laman Style Craze memuat jika ruam popok tak segera diatasi, efeknya bisa cukup parah.
Misalnya kulit bayi bisa mengelupas hingga demam menyerang.
Maka dari itu, ruam popok perlu diatasi dengan segera, nih.
Ada bahan-bahan alami yang jauh lebih aman ketimbang krim obat kimia pereda ruam.
Baca Juga: Makanan untuk Obat Miss V Bau, Cukup Konsumsi 7 Makanan Ini Bau Tak Sedap Langsung Terhempas
Bahan-bahan ini tak kalah ampuh untuk meredakan ruam popok yang diderita Si Kecil.
Yuk, catat 5 bahan alami yang ampuh atasi ruam popok berikut ini:
Minyak kelapa adalah salah satu solusi alami yang paling aman untuk meredakan ruam popok.
KOMENTAR