Cara Mengtasi Lutut Hitam
Eiits, tapi jangan dulu beli lulur, ya.
Karena ternyata ada bahan alami dari bumbu dapur di rumah yang bisa atasi lutut atau siku hitam, nih!
Seperti dilansir dari besthealthyadvice, berikut beberapa bahan alami untuk mengatasi lutut hitam:
1. Lemon
Karena kaya akan vitamin C, lemon dapat mengangkat sel-sel kulit mati dan memperbaiki warna kulit.
Gosokkan air lemon ke lutut dan siku, biarkan selama 20 menit. Bilas dengan air hangat.
2. Gula
Dengan scrub gula buatan sendiri, warna kulit lutut dan siku bisa menjadi cerah.
Granula gula memiliki kemampuan menenangkan kulit dan mengelupas kulit mati.
Caranya membuatnya juga gampang bange, kok!
KOMENTAR