SajianSedap.com - Makanan kembang tahu pastinya sudah tak asing bagi banyak orang.
Diketahui kembang tahu atau yang dikenal dengan tauhue, adalah makanan yang berasal dari Tionghoa.
Biasanya kembang tahu bisa kita beli di abang-abang yang lewat depan rumah.
Rasa kembang tahu yang lembut dan air jahe dan gula merahnya yang enak bisa menghangatkan tubuh kita.
Selain itu, kita bisa membeli kembang tahu dengan harga 5000 rupiah saja.
Baca Juga: Resep Cuciwis Jamur Kembang Tahu Enak, Menu Sayuran yang Bikin Lahap Makan
Tak hanya enak dan murah, manfaat kembang tahu pun ternyata gak main-main, loh!
Khasiat kembang tahu untuk kesehatan tak boleh kita anggap remeh, nih.
Coba deh rutin makan kembang tahu, jangan kaget kalau efek tak terduga ini akan dirasakan oleh tubuh.
KOMENTAR