Bumbu Halus:
2 siung bawang putih
2 butir bawang merah
1 cm kunyit, dibakar
2 lembar daun jeruk, dibuang tulang daunnya
Cara Membuat Perkedel Jagung Manis:
1. Panaskan minyak. Tumis bumbu halus sampai harum. Angkat.
2. Campur kentang, jagung manis, cabai merah keriting, garam, merica bubuk, telur, dan tumisan bumbu halus. Aduk rata.
3. Tambahkan bawang goreng. Aduk rata.
4. Ambil sedikit campuran kentang. Bentuk bulat pipih.
5. Goreng dalam minyak yang sudah dipanaskan diatas api sedang sampai matang.
Baca Juga: Resep Perkedel Tahu Kucai, Menu Sederhana yang Bikin Bersantap Jadi Lebih Lengkap
Baca Juga: Resep Perkedel Jagung Teri Nasi, Menu Praktis Untuk Teman Menyantap Hidangan Utama Malam Ini
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR