Tentu saja akan terjadi pengurangan energi tubuh karena kandungan karbohidrat yang berkurang.
Kita yang beralih ke diet rendah karbohidrat ini bisa memicu masalah pencernaan seperti mual dan perut kembung.
Meskipun telur dikenal tinggi kolesterol, namun banyak penelitian yang menunjukkan manfaat telur untuk kesehatan jantung.
Baca Juga: Hati-hati Ternyata Telur Mentah Bisa Berjamur Loh, Inilah Ciri-cirinya
Sebuah studi 2015 melaporkan bahwa pria yang mengonsumsi lebih dari enam telur per minggu memiliki risiko 30% lebih tinggi mengalami gagal jantung.
Kita tetap harus fokus pada kesehatan tubuh terutama asupan kalori.
Menurut Harvard Medical School, tidak aman bagi perempuan untuk mengonsumsi kurang dari 1.200 kalori per hari dan bagi pria untuk mengonsumsi kurang dari 1.500 kecuali diawasi oleh seorang profesional medis.
Tapi kita bisa mengurangi asupan lemak dan karbohidrat dengan memakai telur.
Selamat mencoba!
Baca Juga: Menu Diet Bawang Putih, Siapa Sangka Kalau Bumbu Dapur Ini Bisa Bikin Berat Badan Turun Sampai 5 Kg
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Dok Grid |
Editor | : | optimization |
KOMENTAR