SajianSedap.com - Ada stok telur puyuh di rumah?
Kreasikan menjadi sayur tumis yang lezat, yuk.
Bikinnya mudah namun rasanya luar biasa.
Siapa yang mau coba membuatnya?
Sase Lovers bisa cek resepnya di sini, ya.
Baca Juga: Cara Pilih Telur Asin yang Kuningnya Masir dan Berminyak, Perhatikan Cangkangnya
Waktu: 30 Menit
Sajian: 5 Porsi
25 butir telur puyuh rebus, kupas, goreng berkulit
10 butir bawang merah, iris
3 siung bawang putih, iris
2 cm lengkuas, memarkan
2 lembar daun salam
3 buah cabai hijau, potong 1 cm
3 buah cabai merah, potong 1 cm
1/4 sendok teh merica bubuk
3/4 sendok teh garam
1/4 sendok teh gula pasir
200 ml air
2 sendok makan minyak goreng, untuk menumis
Baca Juga: Sarapan Antimager dengan Resep Roti Bakar Isi Tumis Telur, Enaknya Juara Umum!
1. Tumis bawang merah, bawang putih, lengkuas, dan daun salam sampai harum.
2. Tambahkan cabai merah dan cabai hijau. Aduk sampai layu.
5 Rekomendasi Oleh-oleh Khas Jogja Serba Minuman, Dijamin Otentik dan Enak Banget
KOMENTAR