SajianSedap.com – Siapa sih yang tak kenal dengan sayuran berwarna ungu satu ini.
Warnanya yang ungu mencolok dapat kita kenali hanya dengan sekali lihat.
Terong juga diolah menjadi berbagai panganan yang lezat.
Salah satu makanan olahan terong yang menjadi favorit adalah terong balado.
Selain itu, terong juga sangat sering kita jumpai di pasar, swalayan, maupun supermarket.
Hidangan olahannya juga dapat dengan mudah kita temui di resto ataupun warung makan.
Bagi Anda pecinta terong, mulai sekarang Anda boleh berbahagia.
Ternyata terong dapat membantu untuk menurunkan berat badan!
Dilansir dari Healthline, simak manfaat terong untuk menurunkan berat badan berikut ini.
Baca Juga: Terong Baik Bagi Penderita Diabetes, Untuk Mengontrol Gula Darah
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR