Prosesnya memang membutuhkan waktu yang sedikit lama dan kesabaran lebih untuk dapat menikmati hasilnya,.
Tapi penggunaan bahan alami sebagai perawatan kulit bisa menghindarkan kamu dari resiko jangka panjang yang mungkin akan diperoleh jika menggunakan bahan-bahan kimia.
Manfaat Jus Bengkoang dan Jambu Biji
Hasil penelitian menunjukkan bahwa jus bengkuang dan jus buah jambu biji memiliki efek penghambatan terhadap agregasi trombosit yang diinduksi kolagen.
Jumlah signifikan nitrat yang ada dalam jus bengkuang diserap dan selanjutnya diubah menjadi nitrit dalam tubuh setelah minum.
Baca Juga: Sekarang, Siapapun Bisa Buat Rujak Buah Enak dengan Resep Praktis Ini
Ada penurunan tekanan darah diastolik untuk peserta yang mengonsumsi jus bengkuang.
Sementara di sisi lain, mereka yang mengonsumsi jus jambu biji tidak hanya mengalami penurunan tekanan darah diastolik tetapi juga pada tekanan darah sistolik dan detak jantung.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR