American Diabetes Association merekomendasikan makan pisang dan buah lain karena mengandung serat.
Mereka mencatat bahwa makan serat dapat membantu menurunkan kadar gula darah.
Penelitian pada tahun 2018 menyimpulkan bahwa makan makanan berserat tinggi dapat mengurangi risiko diabetes tipe 2.
Selain itu, makanan yang kaya serat dapat menurunkan gula darah pada mereka yang sudah memiliki penyakit tersebut.
Artikel ini telah tayang di Cewekbanget.id dengan judul Mengejutkan, Ini yang Akan Terjadi Pada Tubuh Kita Saat Makan Pisang Selama 4 Hari Berturut-turut!
Source | : | Cewek Banget |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR