SajianSedap.com - Sebagian besar masyarakat Indonesia mengonsumsi nasi sebagai makanan pokok sehari-hari.
Maka wajar, beras sebagai asal dari nasi yang kita konsumsi menjadi salah satu stok bahan pangan yang harus ada di rumah.
Namun penyimpanan beras dalam jumlah banyak dan waktu yang lama menjadi sebuah permasalahan ketika muncul serangga seperti kutu beras.
Dan tak jarang beras dibuang percuma karena repot membuang kutu beras yang jumlahnya tak sedikit.
Maka dari itu, penyimpanan bahan pangan ini perlu diperhatikan khusus agar tak muncul kutu beras.
Berikut ini tips yang bisa Anda lakukan agar beras tak berkutu yang bisa Anda coba di rumah mulai sekarang.
Simak juga penjelasan bagaimana menangani beras yang sudah berkutu.
Source | : | indianexpress.com,The whole portion |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR