SajianSedap.com - Resep Tumis Daging Aroma Thyme merupakan salah satu menu olahan daging dengan aroma yang begitu nikmat.
Jadi tidak heran kalau Resep Tumis Daging Aroma Thyme yang enak ini jadi salah satu menu favorit keluarga.
Tenang dulu, untuk membuat Resep Tumis Daging Aroma Thyme yang istimewa ini hanya membutuhkan sedikit bahan, kok.
Baca Juga: Resep Nasi Sumsum, Ide Menu Makan Siang Super Enak yang Wajib Banget Untuk Dicoba
Waktu: 45 Menit
Sajian: 5 Porsi
Bahan:
250 gram daging has dalam, potong-potong kotak
100 gram kentang, cuci bersih, potong kotak, kukus setengah matang
100 gram wortel, kupas, potong-potong bulat, rebus setengah matang
2 batang seledri import, potong-potong 1 cm
1 sendok teh thyme
1 sendok teh garam
1/4 sendok teh merica bubuk
100 ml air
2 sendok makan minyak untuk menumis
Cara Membuat Tumis Daging Aroma Thyme:
1. Panaskan minyak. Tumis daging, wortel, kentang dan seledri hingga matang.
2. Tambahkan thyme, garam, dan merica bubuk. Aduk rata.
Baca Juga: Resep Oncom Goreng Tepung, Kreasi Oncom Nikmat yang Sangat Mudah Dibuat
Baca Juga: Resep Daging Penyet Berbumbu, Menu Makan Siang Dengan Aroma yang Super Harum
Baca Juga: Resep Sambal Goreng Bola Kentang, Si Menu Pelengkap yang Pas Disantap Dengan Lauk Apa Saja
Baca Juga: Resep Kerang Tahu Masak Saus Tiram, Menu Seafood Sederhana Namun Rasanya Begitu Mewah
Baca Juga: Resep Sayur Oyong Rebon Enak Dan Praktis Ini Selalu Jadi Andalan Karena Tidak Sulit Dibuat
KOMENTAR