SajianSedap.com - Manfaat kopi yang paling populer di kalangan masyarakat adalah sebagai penghilang rasa kantuk.
Bahkan kopi kerap dijadikan minuman wajib yang dikonsumsi setiap hari bagi sebagian orang.
Pasalnya, kopi diyakini dapat menjadi penambah energi saat memulai hari.
Kandungan kafein yang terkandung dalam kopi juga memiliki banyak efek positif pada otak.
Diketahui juga bahwa asupan kopi dan kafein setiap hari aman untuk dimasukkan ke dalam diet yang seimbang dan sehat.
Hal ini membawa manfaat yang baik dalam mencegah tubuh terkena penyakit mematikan, salah satunya batu ginjal.
Yuk simak ulasannya berikut ini.
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR