Cara Membersihkan Noda Cat di Lantai
Noda cat di lantai tentu menggangu keindahan rumah Anda.
Jika asal diberishkan tentu bisa merusak lantai.
Anda hanya perlu berhati-hati saat menghilangkan cat pada ubin berlapis kaca agar tidak merusaknya.
Untuk itu Anda bisa memilih bahan alami agar tidak merusak lantai.
Metode sederhana ini bisa dilakukan dengan mencampurkan cuka putih dan air dengan perbandingan yang sama.
Anda juga bisa merebus larutan cuka agar lebih efektif.
Menambahkan soda kue ke dalam campuran juga akan meningkatkan efektivitasnya.
Setelah Anda membuat larutan, rendam kain dalam larutan, lalu letakkan kain di permukaan ubin yang dicat.
Setelah itu, gosok ubin dengan lembut menggunakan sikat lembut.
Ingat, Anda harus menjaga larutan cuka tetap panas untuk hasil yang efektif.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR